Saturday, March 30, 2019

Membagi Teks File Dengan CSPLIT

Memanipulasi teks atau string memang banyak jenisnya. Dan somehow saya suka mempelajari hal tersebut. Ya mungkin karena hidup saya ngga jauh-jauh dari hal yang namanya manipulasi teks atau string. Catatan saya kali ini adalah tentang bagaimana cara membagi atau memotong sebuah file berdasarkan kata atau karakter tertentu.

Tuesday, March 5, 2019

Menyingkat Perintah Terminal di Linux

Jutsu Linuxer
Bagi yang demen command line interface seperti saya, terkadang perintah yang asik kita gunakan terasa menjenuhkan. Bahkan mungkin kita cenderung malas untuk mengetiknya manakala perintah itu panjang dan kita berada di kondisi yang tidak mood ngetik (lah terus ngapain ngoprek).  Yah, developer cuma manusia biasa, yang tak sempurna dan kadang salah. Namun di hatiku hanya satu, cinta untukmu luar biasaaaa,,,

Sunday, March 3, 2019

Menghapus User Pada Centos Linux

Delete User Centos
Melanjutkan postingan sebelumnya, pasti kurang mantap dong kalo ada tutorial membuat user baru tapi tidak ada cara menghapus user di Centos Linux. 

Jangan lupa, sebelum menghapus user yang ada, pastikan data atau file pada direktori home user sudah terbackup atau memang sama sekali tidak terpakai, karena recovery data di Linux setau saya tidak mudah. Karena biasanya data sudah rusak permanen dan mungkin tidak bisa dikembalikan.